Kali ini saya akan memposting Tutorial Photoshop : Efek Bayangan Sederhana Pada Photoshop
Caranya Cukup sederhana, mari kita simak,,,,
- Pertama File > New > isikan 1366 x 768 pixel, seperti berikut:
- Warnai Layer dengan Gradient Tool
- Atur setting seperti berikut
- Hasilnya seperti ini
- Sekarang Kita buat teks nya
- Kita ubah layer teks menjadi Rasterize Type
- Duplicat layer sehingga menjadi layer teks copy
- Geser teks pada layer copy ke bawah lalu klik Edit > Transform > Flip Vertical
- Atur Opacity sekitar 25%
- Atur kemiringan bayangan dengan cara klik Edit > Transform > Skew. Sesuaikan kemiringan seperti berikut
- Tekan enter jika sudah sesuai. Dan inilah Hasilnya
SEKIAN TUTORIAL SEDERHANA DARI SAYA
0 komentar:
Posting Komentar